1. Element Angin
Element Angin merupakan unsur dasar dari "kecepatan" dan "kelincahan". Ninja Angin bereaksi dan mengambil tindakan lebih cepat daripada jenis ninja lainnya.
Atribut Angin menambah 0,4% tingkat dodge (penghindaran), 1 kelincahan dan menambah 1% kerusakan untuk Ninjutsu Angin.
Ninjutsu Angin hanya memerlukan chakra yang sedikit dan juga ‘cooldown’ yang lebih cepat dibandingkan dengan element yang lain. Ninjutsu Angin juga memiliki efek Bleeding.
2. Element Api
Elemen Api merupakan unsur dasar dari “kerusakan” dan “penyerangan” (offensive).
Atribut Api menambah 0,4% tingkat damage (serangan) secara menyeluruh untuk segala jenis serangan dan juga 0,4% kesempatan untuk melakukan serangan lebih besar pada giliran berikutnya.
Ninjutsu Api memiliki damage yang tinggi namun tidak memiliki efek khusus seperti Stun, Bleeding, Blind, dan lainnya. Satu-satunya efek yang dimiliki ninjutsu api adalah efek Burning yang bisa didapat dari token skill Hellfire.
3. Element Petir
Elemen Petir seperti api juga merupakan unsur dari “kerusakan” dan “tak terduga” (unpredictable).
Atribut Petir menambah 0,4% kesempatan untuk melakukan serangan kritikal serta damage yang dihasilkan ketika melakukan serangan kritikal itu sendiri.
Ninjutsu Petir, Serangan normal ninjutsu petir (bukan kritikal) memiliki nilai yang lebih besar bila dibandingkan dengan air, tanah, dan angin. Ninjutsu petir juga memiliki efek Stun dan cool-down yang tidak terlalu lama, namun sebagai timbal baliknya, ninjutsu petir memerlukan chakra yang cukup banyak
4. Element Air
Elemen Air merupakan unsur dari “memulihkan” dan “menyembuhkan”. Ninja Air merupakan tipe ninja suportif dan semi defensif yang mampu mengembalikan HP dan menyembuhkan semua efek status Negative yang merugikan.
Atribut Air menambah 30 CP yang dimiliki oleh user dan 0,4% kesempatan untuk pemulihan dari efek status Negative yang merugikan.
Ninjutsu Air memiliki damage yang lemah dengan konsumsi chakra yang cukup banyak, namun memiliki segala kemampuan yang bersifat suportif.
5. Element Tanah
Elemen Tanah merupakan unsur dari “pertahanan” dan “ketangguhan”. Ninja Tanah merupakan tipe ninja defensif yang memiliki tingkat ketangguhan yang tinggi.
Atribut Tanah menambah 30 HP dan 0,4% peluang untuk melakukan Reactive Force (serangan balik pada lawan yang bernilai 30%)
Ninjutsu Tanah mampu memberikan pertahanan sekaligus penyerangan yang paling seimbang. Serangan yang ditimbulkan ninjutsu tanah mungkin tidak sebesar ninjutsu tipe api dan petir namun ninjutsu tanah masih lebih kuat daripada air dan angin.
Sat Nov 08, 2014 8:06 am by nojok
» Cheat ATM XP for all levels Ninja Saga [UPDATE]
Sat Nov 08, 2014 8:01 am by nojok
» Instant mission in shop [NS]
Sat Nov 08, 2014 7:56 am by nojok
» Damage Weapon 99999999999
Sat Oct 25, 2014 12:09 am by nojok
» ATM Gold [Cheat Gold New]
Fri Sep 05, 2014 4:31 am by destroyershakim
» Che*T Cross Fire 09 April 2011 .One Hit
Mon Feb 17, 2014 6:09 pm by miralage
» Cheat LS Bug cash,peso all mission dll 22 oktober 2013
Tue Oct 22, 2013 10:38 am by angga pro36
» Cheat Pb Masmed ,Barret ,All karakter,weapon,wh dll 22 Oktober 2013
Tue Oct 22, 2013 10:36 am by angga pro36
» auto b-boy+login,bug all shop,wed ticket.dll 22 oktober 2013
Tue Oct 22, 2013 10:35 am by angga pro36